Thursday, May 6, 2010

Etika Dan Moral

Menurut pandangan umum etika merupakan sebuah aturan yang mengatur tentang penilaian-penilaian yang didapat sebelum melakukan suatu tindakan tertentu sehingga penilaian yang diperoleh memiliki unsur baik atau buruk pada perilaku yang akan dilakukan oleh setiap manusia.

Namun berbeda dengan moral yaitu suatu pandangan diperoleh bagi setiap pelaku suatu tindakan sewaktu sedang melakukan atau telah melakukan, pandangan yang didapatkan merupakan suatu kebenaran atau kesalahan yang dilakukan oleh setiap pelaku.

Segala perilaku pasti mendapatkan balasan karena baik, buruk, benar dan salah bagian dasar yang perlu untuk diketahui agar sebelum melangkah atau melakukan perbuatan dapat dipikirkan sebelum melakukan perilaku yang tidak diinginkan oleh semua elemen masyarakat.

No comments: